MUNIR MAESTRO

Senin, 29 Oktober 2012

Cara Membuat agar text hanya bisa ditulis angka dengan visual basic

Untuk membuat text hanya di tulis dengan angka, cukup mudah dan simple
Biasanya ini di gunakan untuk memasukkan password atau serial number dan lain-lain .

Untuk membuat text box hanya bisa di tulis dengan angka yaitu :

Buat sebuah textbox dengan nama text1, lalu masukkan code ini di dalam formnya .


Private Sub Text1_KeyPress(KeyAscii As Integer)If Not IsNumeric(Chr(KeyAscii)) And KeyAscii <> 8 Then KeyAscii = 0End Sub

0 komentar:

Posting Komentar